-
HH
Wedding InvitationHasya & HarliKepada Yth;
Bapak/Ibu/Saudara/iTamu Undangan -
Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.Surah Ar Ruum : 21
-
Bismillahirrahmanirrahim
Assalamualaikum Wr WbTanpa mengurangi rasa hormat, kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i pada acara pernikahan kamidengan -
✤ Acara ✤Akad Nikah : Pukul 09.00 WIB
Resepsi : Pukul 11.00 WIBSabtu21.06.25✤ Kediaman Mempelai Wanita ✤Jl. Imam Hasanuddin, Gg Sadam, Batu Hitam -
Menghitung Hari00Hari00Jam00Menit00DetikJam terus berdetik, kami tidak sabar
untuk merayakannya bersama Anda,
keluarga dan teman-teman kami di
momen yang sangat spesial ini.
Merupakan suatu kehormatan bagi
kami untuk berbagi kebahagiaan
kami dengan Anda semua. -
Our Love StoryAwal BertemuKami bertemu pertama kali saat masih duduk di bangku SMP. Walaupun berada di kelas yang sama, sangat jarang kami untuk berbicara. Pada tahun 2022 kami dipertemukan kembali di bulan Maret setelah lulus kuliah, menjadi teman dekat dan pada akhirnya kami lost Contact dan dipisahkan oleh kesibukan masing-masing.Pertemuan Kembali2023 mempertemukan kami kembali, walaupun pada akhirnya di tahun ini kami pun asing kembali. Qadarullah akhir tahun 2024 membuat kami semakin dekat sehingga kami merasa memiliki perasaan yang sama dan menjalin hubungan dan melibatkan keluargaPernikahanPerasaan cinta yang kuat membuat kami Memantapkan diri utk bertunangan pada bulan Januari 2025, dan pada akhirnya Juni membawa kami menuju jenjang pernikahan Untuk menjalani hari-hari bersama dan berbahagia dalam jalinan rumah tangga.
-
Our Memories
-
Wedding GiftKehadiran anda merupakan hadiah terbaik yang bisa kami harapkan. Namun jika anda bermaksud untuk mengirimkan hadiah pernikahan lain, kami sediakan fitur berikutBANK BRI225201004336533HASIYA ROHMAHBANK MANDIRI1090017165077HARLI RIFA'I
-
Kirim UcapanForm kirim ucapan & rsvp
akan otomatis tampil di bagian ini -
Do'a Untuk Mempelaiبَارَكَ اللهُ لَكَ وَبَارَكَ عَلَيْكَ وَجَمَعَ بَيْنَكُمَا فِي خَيْرٍ
Baarakallahu laka wa baaraka ‘alaika wa jama’a bainakuma fi khayrin
“Semoga Allah memberkahimu ketika bahagia dan ketika susah, serta mengumpulkan kalian berdua dalam kebaikan".
Aamiin -
TURUTMengundangPihak WanitaH. Suhaili (Paman)
H. Asbaha (Paman)
Behafis (Paman)
Syafriyul, S. AP (Paman)
Nazori (Paman)
H. Erson Gempa Afrianto, S.Sos, M.A (Abang)
Buyung Efendi (Abang)
Mujib (Abang)
Kismah (Bibi)
Syahdah (Bibi)
Aslimatulkubro (Bibi)Pihak PriaZainal Abidin (Paman)
Sie Bin (Paman)
Sie An (Paman)
Elmi (Bibi)
Kusmayadi S.Pd (Abang)
Maktub Rowi S.Pd.I
Devi Ananji SH.,M.Kn
Ahwa/Basri (Paman)
Kamsiah (Bibi)
Suprianto (Kepala desa Sungai ulu) -
Merupakan suatu kebahagiaan dan
kehormatan bagi kami, apabila
Bapak/Ibu/Saudara/i, berkenan hadir dan
memberikan do'a restu kepada kedua
mempelai.Hormat Kami Yang MengundangHasya & Harli
21 Jun 2025
11:00 WIB
Kediaman Wanita, Jl. Imam Hasanuddin, Gg Sadam, Batu Hitam
Nama